Bambang Soesatyo Mengaku Bukan 'Pemain' Anggaran
Jumat, 01 Maret 2013 – 11:10 WIB

Bambang Soesatyo Mengaku Bukan 'Pemain' Anggaran
JAKARTA - Anggota Komisi III DPR RI, Bambang Soesatyo membantah terlibat kasus dugaan korupsi pengadaan alat simulator SIM di Korps Lalu Lintas Polri. Politisi Golkar itu beralasan dirinya bukanlah "pemain" APBN.
Jika menjadi "pemain", kata Bambang, tentu ia akan memilih menjadi anggota dewan yang duduk manis dan tidak vokal mengkritisi pemerintah.
"Saya bukanlah "pemain", apalagi terkait penggunaan uang negara (APBN). Bisnis saya dari dulu tidak ada sama sekali yang terkait dengan APBN," kata Bambang dalam keterangan pers, Jumat (1/3).
Pria kelahiran 10 September 1962 tersebut mengaku memiliki bisnis di sektor tambang batu bara dan biji besi, dengan pangsa pasar India dan China.
JAKARTA - Anggota Komisi III DPR RI, Bambang Soesatyo membantah terlibat kasus dugaan korupsi pengadaan alat simulator SIM di Korps Lalu Lintas Polri.
BERITA TERKAIT
- IDCI Soroti Dampak Relaksasi TKDN Sektor TIK Terhadap Kemandirian Teknologi Nasional
- Pimpinan Komisi III Janji Kawal Proses Hukum Kasus Kematian Jurnalis Palu di Jakarta
- Dokter Cabul RSHS Bandung Sempat Coba Bunuh Diri
- Kapan Seleksi Kompetensi PPPK 2024 Tahap 2 Digelar? Ini Jawaban BKN
- Korban Pertalite Campur Air di Klaten: Mobil Saya Langsung Mbrebet dan Mati
- Bertemu Dubes AS, Airlangga Bakal Menyiapkan Insentif Fiskal-Nonfiskal untuk Dorong Impor Produk AS