Bambang Widjojanto Tak Mau Tangani Century Lagi
Senin, 27 Agustus 2012 – 23:32 WIB

Bambang Widjojanto Tak Mau Tangani Century Lagi
Namun menurutnya, KPK akan terus melaporkan perkembangan penyelidikan Century ke Tim Pengawas (Timwas) di DPR. "Kasus Century masih akan diproses. Kita akan laporkan penanganan Century kepada Timwas," tandas mantan wartawan itu.
Terpisah, anggota Timwas Century DPR, Bambang Soesatyo, menegaskan bahwa pihaknya akan terus menagih janji KPK untuk mengusut tuntas dugaan korupsi pemberian bailout Rp 6,7 triliun itu. Menurut Bambang, hal itu penting untuk kepastian hukum.
"Kita committed penuh untuk mengawal Century. Kita akan kawal KPK untuk membongkar kasus Century," kata politisi Golkar yang duduk di Komisi Hukum DPR itu.(ara/jpnn)
JAKARTA - Salah satu pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Bambang Widjojanto menyatakan mundur dari penanganan dugaan kasus korupsi pemberian
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- BAZNAS dan Ulama Palestina Perkuat Kerja Sama untuk Palestina
- InJourney Hadirkan Tarian Nusantara di TMII, Diikuti 500 Anak Dari Sabang Sampai Merauke
- Minta Eksepsi Aipda Robig Zaenudin Ditolak, JPU Tegaskan Dakwaan Sudah Sah dan Cermat
- KPK Periksa Komisaris PT Inti Alasindo Energy Terkait Kasus Korupsi PGN
- Eks Staf Ahli Pertanyakan Proses Laporan Dugaan Suap Pimpinan DPD RI ke KPK
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung