Bamsoet: Herbal Anti-Corona Indonesia Tidak Kalah dari Tiongkok dan Ginseng Korea
Ngobras Bareng Presdir PT Harvest Gorontalo Indonesia
Jumat, 11 Desember 2020 – 20:01 WIB

Ketua MPR RI Bambang Soesatyo (Bamsoet) saat berbincang dengan Riyanto, Presiden Direktur PT Harvest Gorontalo Indonesia (HGI). Foto: Humas MPR.
Wakil ketua umum Kadin Indonesia ini meyakini seiring pandemi Covid-19, popularitas jamu akan kembali meningkat.
Sebab, ujar dia, masyarakat akan makin tergerak menjaga daya tahan tubuh, salah satunya melalui herbal.
Lebih lanjut Bamsoet mengatakan pada 2019, industri jamu dan obat tradisional mampu tumbuh di atas enam persen. Pada 2020 dan selanjutnya, kata dia, pertumbuhannya bisa jadi naik tajam.
"Pelaku industri jamu juga makin menjamur. Tercatat sudah ada lebih dari 1.200 pelaku industri jamu, sekitar 129 di antaranya masuk kategori industri obat tradisional," pungkas Bamsoet. (*/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Menurut Bamsoet, daripada mengimpor jamu dari Tiongkok, lebih baik menggunakan produk dalam negeri.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Danantara dan Komitmen Presiden Bagi Hilirisasi SDA-Tanaman Pangan
- Waka MPR Dorong Pemda Proaktif Sosialisasikan Persyaratan SPMB 2025 Secara Masif
- Waka MPR Sebut Inisiatif Putra Prabowo Temui Megawati Meneduhkan Dinamika Politik
- Johan Rosihan PKS: Idulfitri jadi Momentum Membangun Negeri dengan Akhlak
- Waka MPR: Jadikan Momentum Idulfitri untuk Memperkokoh Nilai-Nilai Persatuan Bangsa
- Waka MPR Eddy Soeparno Tekankan Transisi Harus Menguatkan Ketahanan Energi Nasional