Bamsoet Minta Para Guru Waspadai Penyebaran Paham Radikalisme di Sekolah
Sabtu, 27 Januari 2024 – 20:00 WIB

Ketua MPR RI Bamsoet dalam Sosialisasi 4 Pilar MPR RI hari ke-10 dalam kunjungannya ke Dapil-7 Jawa Tengah bersama Forum Kepala Sekolah Kabupaten Purbalingga, Sabtu (27/1/24). Foto: dok MPR RI
Untuk 2024, besaran anggaran yang dialokasikan mencapai Rpa 660,8 triliun.
"Termasuk memberikan hasil maksimal bagi kesejahteraan dan peningkatan kompetensi guru. Sehingga para guru bisa mendidik dan melahirkan sumber daya manusia yang unggul, inovatif, berintegritas, dan berdaya saing," pungkas Bamsoet. (jpnn)
Ketua MPR Bamsoet meminta para kepala sekolah yang tergabung dalam Forum Kepala Sekolah se-Kabupaten Purbalingga untuk mewaspadai penyebaran paham radikalisme.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Perkuat Hubungan Dua Negara, Mohsein Saleh Al Badegel Pertemukan Bamsoet & KADIN Saudi
- Bamsoet Prihatin Muruah Pengadilan Rusak Akibat Rentetan Kasus Melibatkan Hakim
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Baik, Honorer Silakan Mempersiapkan Diri, Jadwal Tes PPPK Sudah Keluar?
- 5 Berita Terpopuler: ASN & Honorer Mendukung Tata Kelola Guru Diambil Pusat, Ketum PGRI Memohon kepada Mendikdasmen
- Dukung Pengembangan Kopi di Indonesia, Ibas: Majukan Hingga Mendunia
- ASN dan Honorer Dukung Tata Kelola Guru Diambil Alih Pusat