Bamsoet: Ormas Harus Menjadi Kekuatan Sosial Dalam Menjaga Pancasila dan NKRI

Bamsoet: Ormas Harus Menjadi Kekuatan Sosial Dalam Menjaga Pancasila dan NKRI
Ketua MPR RI Bamsoet Soesatyo saat bertemu Ketua Dewan Pembina Partai Golkar Aburizal Bakrie di Jakarta, Jumat (31/1/2020). Foto: Humas MPR RI

"Insya Allah saya akan hadir dalam Munas SOKSI. Ada beberapa hal yang ingin saya sampaikan kepada para kader SOKSI. Bukan hanya permasalahan di bidang ekonomi, tapi juga budaya dan peradaban," kata Ical.

Ical juga menyarankan agar SOKSI melakukan rebranding. Rebranding harus dilakukan agar SOKSI mampu mengikuti perkembangan zaman dan diminati dikalangan pekerja milenial.

"Rebranding SOKSI tentu juga akan berdampak positif kepada partai yang didirikan SOKSI, yakni Partai Golkar. Karena SOKSI tetap menjadi kekuatan penting dan tulang punggung Partai Golkar,” pungkas Ical.(jpnn)

Arief Poyuono: Prabowo Akan Maju Kembali di Pilpres 2024

Bamsoet berharap Ormas yang ada di Tanah Air mampu menjadi kekuatan sosial bangsa Indonesia dalam menjaga dan mengamalkan Pancasila.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News