Bamsoet: Prestasi Aero Raih Gelar Juara Dunia Harus Diikuti Semua Atlet Indonesia
Ngobras Bareng Atlet Jetski Aero Sutan Aswar
Kamis, 26 November 2020 – 17:09 WIB
Menjadi atlet memang sebuah hal yang membanggakan, apalagi jika bisa mengharumkan nama Indonesia.
"Namun perlu diingat, tak selamanya atlet bisa berjaya, entah karena usia maupun tuntutan regenerasi. Karenanya, selain berlatih dan menempa diri, menempuh pendidikan juga hal yang tak boleh dilupakan," pungkas Bamsoet.
Seperti apa keseruan obrolan Bamsoet bersama Aero Sutan Aswar, bisa disaksikan selengkapnya di Podcast Ngobras sampai Ngompol di akun YouTube Bamsoet Channel. (*/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Lahir dari garis keturunan orang besar, bukan berarti membuat hidup Aero Sutan Aswar dan Aqsa Sutan Aswar menjadi mudah. Mereka tetap bekerja keras.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Waka MPR Lakukan Uji Coba Makan Bergizi Gratis di Donggala
- Eddy Soeparno Dukung Diplomasi Prabowo Membangun Kolaborasi Global Hadapi Krisis Iklim
- MPR & ILUNI FHUI Gelar Justisia Half Marathon, Plt Sekjen Siti Fauziah Sampaikan Ini
- Ahmad Muzani Ingatkan Warga Jaga Persatuan & Kesatuan Menjelang Pilkada 2024
- Pesan Wakil Ketua MPR Edhie Baskoro Yudhoyono ke Generasi Muda, Ada 3 Poin Penting
- Peringati HKN 2024, Ibas Ajak Masyarakat Dukung dan Kawal Reformasi Kesehatan