BAMTC 2025: Thailand Susah Payah Kalahkan Korea, Tunggu Indonesia di Empat Besar
Jumat, 14 Februari 2025 – 16:10 WIB

Pasangan Benyapa Aimsaard/Nuntakarn Aimsaard saat berlaga pada ajang Badminton Asia Mixed Team Championships (BAMTC) 2025 di Conson Gymnasium, Qingdao, Jumat (14/2/2025). Foto: Dokumentasi Badminton Asia
Dengan kemenangan ini Thailand melangkah ke semifinal turnamen beregu antarnegara Asia itu.
Nantinya, tim Negeri Gajah Putih akan menunggu pemenang laga antara Indonesia menghadapi Taiwan.
Adapun di pertandingan lainnya, Jepang melangkah mulus ke semifinal seusai mengalahkan India dengan skor 3-0.
Rencananya, pertandingan perempat final BAMTC 2025 sesi kedua akan digelar di Conson Gymnasium, Qingdao, Jumat (14/2/2025) mulai pukul 16.00 sore WIB.
Ada dua pertandingan tidak kalah seru tersaji yakni China melawan Hong Kong dan Indonesia vs Taiwan.(bac/mcr16/jpnn)
Hasil lengkap perempat final Badminton Asia Mixed Team Championships (BAMTC) 2025
Thailand vs Korea (3-2)
- Ganda campuran: Supak Jomkoh/Sapsiree Taerattanachai vs Lee Jong Min/Jeong Na Eun 15-21, 16-21
- Tunggal putra: Panitchaphon Teeraratsakul vs Lee Yun Gyu 17-21, 21-12, 21-11
- Tunggal putri: Pornapawee Chochuwong vs Sim Yu Jin 21-18, 19-21, 21-15
- Ganda putra: Peeratchai Sukphun/Pakkapon Teeraratsakul vs Jin Yong/Na Sung Seung 21-18, 8-21, 16-21
- Ganda putri: Benyapa Aimsaard/Nuntakarn Aimsaard vs Jeong Na Eun/Lee Yeon Woo 18-21, 21-13, 23-21
Jepang vs India (3-0)
Tim beregu campuran Thailand menunggu pemenang laga Indonesia melawan Taiwan di semifinal turnamen BAMTC 2025
BERITA TERKAIT
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- PBSI Coba Komposisi Pemain Senior dan Junior di Sudirman Cup 2025
- Ada Kejutan dalam Skuad Indonesia di Sudirman Cup 2025
- Gus Sholeh: Indonesia Butuh Generasi untuk Masa Depan yang Gemilang dan Cerah
- Debut Jafar/Felisha di BAC 2025 Diwarnai Kartu Merah hingga Poin Gratis
- Realitas Utang