Bandar Narkoba Mengincar Orang-Orang Ini

Yang kerap dikonsumsi beramai-ramai adalah sabu-sabu.
Awalnya sebatas coba-coba. Namun, sekali mencoba, mereka akan mencari lagi hingga kecanduan.
Saat itulah mereka tidak lagi membutuhkan teman yang sebelumnya mengajak berpesta sabu-sabu.
Mereka berusaha untuk membeli langsung ke pengedar.
"Otomatis pengedar yang dapat untung. Mereka dapat satu lagi pelanggan anyar," kata mantan Kasubbaghumas Polrestabes Surabaya tersebut.
Sepanjang 2016, BNNK kerap menemukan pengguna baru. Pada dasarnya, lebih mudah menangani pecandu baru ketimbang yang sudah akut.
Sebab, sistem sarafnya belum terlalu rusak. "Peluang untuk cepat pulih lebih besar. Tapi, tetap bergantung pada niat pecandu itu sendiri," tutur dokter BNNK Surabaya Singgih Widi Pratomo.
Terkait dengan jumlah pecandu yang direhabilitasi, angka sepanjang 2016 sebenarnya sudah melebihi target.
SURABAYA - Bandar dan pengedar narkoba terus melakukan regenerasi pelanggan. Itu tergambar dari hasil analisis dan evaluasi (anev) BNN Kota Surabaya
- Ciptakan Rasa Aman Bagi Wisatawan, Pemkot Palembang Pasang CCTV di BKB
- Oknum Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat, Ini Sebabnya
- 4 Debt Collector Penganiaya Wanita di Halaman Polsek Bukit Raya Ditangkap, 7 Lainnya Buron
- Besok, 621 CASN Kota Mataram Terima SK, Gaji Aman
- Gereja Katedral Bandung Gelar Misa Khusus Wafatnya Paus Fransiskus
- Pembangunan Jateng 2026 Diarahkan untuk Penopang Swasembada Pangan