Bandara Kalimarau Bakal Disulap Berkelas Internasional

Bandara Kalimarau Bakal Disulap Berkelas Internasional
TERUS BERBENAH. Bandara Kalimarau Berau dipersiapkan untuk melayani rute penerbangan internasional. FOTO: SAMARINDA POS/JPNN

Menurut Bambang, Bandara Kalimarau memiliki panjang 2.250 meter dan lebar 45 meter.

Dengan ukuran seperti itu, sambung Bambang, Bandara Kalimarau sebenarnya sudah layak didarati pesawat lebih besar.

Saat ini, UPBU Kalimarau masih menunggu kebijakan dan restu kementerian terkait untuk realisasi rencana itu.

“Kami sudah menyampaikan program itu. Mudah-mudahan dengan melihat skala kebutuhan bisa dipenuhi,” imbuh Bambang. (as/rin)


Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Berau, Kalimantan Timur tidak hanya fokus mempromosikan destinasi untuk menggenjot pariwisata.


Redaktur & Reporter : Ragil

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News