Bandara Kertajati Bakal Sekelas Amsterdam
Minggu, 09 Juni 2013 – 08:34 WIB

Bandara Kertajati Bakal Sekelas Amsterdam
BANDUNG- Pemerintah Provinsi Jawa Barat tengah menyusun masterplan sisi kawasan Bandara Internasional Kertajati. Diharapkan, sisi kawasan yang juga dikenal dengan Aero City Bandara Kertajati itu bisa setara dengan aero city bandara Amsterdam di Belanda. "Di sana, orang mau naik apa tinggal pilih, ada bis, kereta, semua langsung terhubung dengan bandara. Tidak hanya antarmodanya, di kawasan bandara pun ada hotel, tempat makan, hingga supermarket," paparnya.
Hal tersebut dikatakan Kepala Dinas Permukiman dan Tata Ruang Provinsi Jawa Barat Eddy M. Nasution, “Pembangunan bandara Kertajati terbagi dalam tiga bagian, yakni sisi udara, darat, dan aero city. Pihak kami bertanggung jawab menyusun masterplan aero city bandara yang lokasinya berada di Kabupaten Majalengka itu. Untuk sisi udara tanggung jawab pemerintah pusat, sedangkan sisi daratnya akan dikerjasamakan kepada swasta," kata Eddy ditemui di Gedung Sate.
Baca Juga:
Dalam penyusunan masterplan tersebut, pihaknya mengaku terinspirasi dengan aero city bandara Amsterdam di Belanda. Menurutnya, aero city bandara negeri kincir angin itu sangat representatif baik dari sisi moda transportasi, akomodasi, hingga berbagai sarana pendukung lainnya.
Baca Juga:
BANDUNG- Pemerintah Provinsi Jawa Barat tengah menyusun masterplan sisi kawasan Bandara Internasional Kertajati. Diharapkan, sisi kawasan yang juga
BERITA TERKAIT
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Tabung Gas Meledak di Cilincing, 3 Warga Terluka