Bandara Ngurah Rai Mulai Melakukan Persiapan Jelang Pembukaan Penerbangan Internasional
Menurutnya, pengelola akan berusaha secepatnya melakukan berbagai persiapan sebelum penerbangan internasional di bandara itu resmi dibuka kembali.
"Kalau memang akan dibuka tanggal 14 Oktober nanti kami akan berusaha secepatnya untuk mempersiapkan segala sesuatunya seperti utilitas, fasilitas dan termasuk tenant-tenant yang ada di terminal internasional,” paparnya.
“Tenant dan segala fasilitasnya kami usahakan untuk sudah siap ketika nanti ada penerbangan internasional pertama," pungkas Taufan Yudhistira.
Sebelumnya, Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan Bandara Internasional Ngurah Rai, Bali, akan dibuka untuk kedatangan internasional pada 14 Oktober 2021.
"Bandara Ngurah Rai, Bali, akan dibuka untuk internasional pada tanggal 14 Oktober 2021 selama memenuhi ketentuan dan persyaratan mengenai karantina, tes, dan kesiapan satgas," katanya. (antara/jpnn)
Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai, Bali, melakukan sejumlah persiapan menjelang pembukaan penerbangan internasional pada 14 Oktober 2021 mendatang.
Redaktur & Reporter : Boy
- Ngeeng, Scoopy Terbaru Meluncur ke Bali, Honda Paling Dicari
- Ratusan Burung Pipit Mati Tersambar Petir di Bandara Ngurah Rai
- Dua Tokoh Siap Luncurkan Creative Hub Bertema Laut di Bali
- GB Sanitaryware dan Christian Sugiono Garap Project Rahasia di Bali
- Bali Jadi Destinasi Utama Wisata Medis Estetika di Asia Tenggara
- Kronologi Anak Drummer Matta Band Meninggal Dunia di Bali