Bandara Pertama Pakai Jalur KA

KA Kualanamu Operasi Maret

Bandara Pertama Pakai Jalur KA
Bandara Pertama Pakai Jalur KA
Menurut Hasri, jadwal operasional yang direncanakan Maret mendatang itu belum dipastikan apakah dilakukan pada awal atau akhir bulan.  "Nantinya akan berjalan hanya satu trip atau sekali jalan untuk percobaan. Berangkat pagi dari Medan, kembali sore dari bandara," ungkapnya.

Dia meyakinkan pengoperasian tujuan Kualanamu ini menunjukkan komitmen dan kesiapan PT KAI menyediakan kereta api sebagai transportasi alternatif.

Wakil Menteri Perhubungan, Bambang Susantono di sela-sela kunjungan kerjanya berharap operasional kereta api ke bandara baru nanti berjalan sempurna. Hal ini mengingat Kualanamu menjadi bandara pertama di Indonesia yang menggunakan transportasi kereta api.

"Saya berharap Kualanamu mampu menyerupai Bandara Changi di Singapura atau KLCC. Saya juga berharap ke depan rel KA dibangun double track, tidak single track seperti sekarang," ujarnya.

MEDAN - Kendati jadwal launcing bandara Kualanamu belum diketahui, jalur Kereta Api dari stasiun Medan menuju bandara termegah di Indonesia setelah

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News