Bandit Pembobol Butik di Tanjungpinang Ini Ditangkap
Kamis, 14 April 2022 – 23:18 WIB

Polsek Bestari, Polda Kepri, menggelar konferensi pers penangkapan pelaku pembobolan ruko butik pakaian di wilayah Tanjungpinang, Kamis (14/4/2022). ANTARA/Ogen
Tersangka IA juga sudah diamankan dan saat ini tengah menjalani pemeriksaan lebih lanjut di Polsek Tanjungpinang Barat.
"Polisi tengah melakukan pengembang terkait kemungkinan adanya tempat kejadian perkara (TKP) yang lain," ujarnya.
Akibat perbuatannya, kedua pelaku dijerat dengan Pasal 363 KUHP dengan ancaman penjara selama tujuh tahun. (ant/fat/jpnn)
Penangkapan bandit pembobol butik di Tanjungpinang ini diwarnai tembakan. Kaki residivis itu bolong terkena timah panas.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Pencuri Motor di Indralaya Ini Ditangkap Polisi
- Detik-detik Penjambret Menyasar Perempuan di Tanah Abang, Brutal dan Sadis
- Mobil Terjun ke Laut di Tanjungpinang, Pengemudi Meninggal Dunia
- Residivis Sekaligus Spesialis Curanmor di Musi Rawas Ditangkap
- Resmob Polda Metro Jaya Tangkap 2 Pelaku Pencurian Modus Gembos Ban
- Kerahkan Tim Jaga Rumah Warga, Kombes Jeki: Tidak Ada Toleransi Bagi Pencuri di Lokasi Banjir!