Bang Azis Minta Pemerintah Perhatikan Semua Korban Bencana
Sabtu, 16 Januari 2021 – 10:43 WIB
Ia mengingatkan bahwa warga yang menjadi korban bencana tersebut membutuhkan berbagai bantuan dari pemerintah. Pasalnya, perekonomian di wilayah yang menjadi bencana menjadi lumpuh.
BACA JUGA: Jenazah Korban Longsor Tambang Emas Solsel Dipulangkan ke Jawa
"Mereka membutuhkan makanan, pakaian, dan obat-obatan untuk kebutuhan keseharian karena ekonomi lumpuh. Jangan sampai karena kendala keterbatasan alat dan akses petugas tidak memberikan bantuan," kata Azis mengingatkan.(boy/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Wakil Ketua DPR Azis Syamsuddin meminta pemerintah melalui Badan Nasional Penanggulangan Bencana, Kementerian Sosial, TNI dan Polri dapat memperhatikan seluruh wilayah akibat dampak cuaca ekstrem yang menimbulkan berbagai bencana di berbagai daerah.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Penjaga Rutan KPK Masing-masing Dapat Ratusan Juta, Ada dari Eks Sekma hingga Azis Syamsuddin
- KPK Beri Peringatan Keras Terhadap Mantan Wakil Ketua DPR Ini
- Azis Syamsuddin Diduga Terlibat Suap Bekas Bupati Kukar Rita kepada eks Penyidik KPK
- Usut Kasus Dugaan Suap dan TPPU Eks Bupati Kukar, KPK Panggil Azis Syamsuddin
- Sah, Silmy Karim Pimpin IKA Trisakti Gantikan Aziz Syamsuddin
- Vonis Berkekuatan Hukum Tetap, Azis Syamsuddin Dieksekusi ke Lapas Tangerang