Bang Daulay Desak Pemerintah Memperbaiki Layanan Pendaftaran Kartu Prakerja
Senin, 13 April 2020 – 21:40 WIB
“Kalau daya tampungnya terbatas, sebaiknya pemerintah memikirkan agar kegiatan itu bisa diikuti lebih banyak lagi anggota masyarakat," katanya.
Menurut Daulay, realokasi anggaran di kementerian/lembaga bisa dialihkan untuk kegiatan seperti Kartu Prakerja. Harapannya, agar para alumni yang mengikuti pendidikan dan pelatihan nantinya dapat diterima bekerja. Selain itu, juga bisa termotivasi untuk menciptakan lapangan pekerjaan sendiri. (gir/jpnn)
Anggota Komisi IX DPR Saleh Partaonan Daulay mendesak pemerintah memperbaiki layanan pendaftaran Kartu Prakerja
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Arahan Prabowo soal Mobil Maung Manifestasi Kecintaan pada Produk dalam Negeri
- Saleh Daulay: Awal Kepemimpinan Prabowo Dibuka dengan Harapan, Banyak yang Mendoakan
- Menko Airlangga Sebut Kartu Prakerja Menjawab Kebutuhan Pembelajaran Seumur Hidup
- Bang Saleh Dukung Keputusan Muhammadiyah soal Pengelolaan Tambang
- Bang Saleh Ingatkan Pak Jokowi soal Pengganti Hasyim Asy'ari yang Dipecat
- Saleh Menilai Sikap Muhammadiyah soal Izin Tambang Bukan Penolakan, tetapi Kehati-hatian