Bang Edi Curiga Ada Pihak Ngebet Gerus Kans Komjen Sigit sebagai Calon Kapolri
Jumat, 27 November 2020 – 20:32 WIB
Edi merasa sama sekali tidak yakin dengan pengakuan NB, karena tidak ada fakta hukum yang mengemuka.
Fakta lain, kabareskrim sendiri sejak awal menangani kasus Djoko Tjandra dan ingin perkara tersebut diambilalih oleh KPK.
Edi melihat sampai sejauh ini komitmen Kabareskrim sangat jelas dan tegas dalam kasus Djoko Tjandra.
"Kabareskrim berani memproses oknum perwira tinggi polri yang masih aktif. Kami melihat ini sungguh suatu nyali yang besar," pungkas Edi.(gir/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Edi Hasibuan curiga penyebutan nama Kabareskrim dalama kasus Djoko Tjandra bersifat politis untuk menurunkan elektabilitas kabareskrim sebagai calon Kapolri.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Jenderal Sigit Pastikan Kesiapan Polri Jelang Pilkada Serentak 2024
- Kasus Polisi Tembak Polisi, Kompolnas Temukan Fakta Ini di Lokasi
- Kasus Polisi Tembak Polisi, Ini Permintaan Walhi kepada Kapolri
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Terbaru Polisi Tembak Polisi, Diduga Pembunuhan Berencana, Kapolri Beri Perintah Tegas
- AKP Dadang Iskandar Pembunuh Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Terancam Dihukum Mati
- Kapolri Ajak Pemuda Muhammadiyah Berantas Judi Online & Polarisasi Pilkada Serentak