Bang Emrus Mengulas Perdebatan Adian Napitupulu vs Arya Sinulingga
Sabtu, 25 Juli 2020 – 17:08 WIB
Para komisaris dan direksi perusahaan BUMN harus benar-benar orang profesional, memiliki kapabiltas handal dan integritas yang “tak lapuk di hujan dan tak lekang di panas”.
Direktur eksekutif lembaga EmusCorner mengatakan, Arya maupun Adian adalah sahabatnya. Dia kenal Adian dan Arya, begitu juga sebaliknya.
Sebagai sahabat, Emrus menyarankan kepada mereka berdua tentu juga bersama Menteri BUMN Erick Thohir melakukan pertemuan agar persoalan titipan ini dapat selesai.
"Tentu hasil pertemuan disampaikan kepada publik bahwa rekrutmen komisaris dan direksi dengan pola titipan sebaiknya ditiadakan," pungkasnya. (boy/jpnn)
Pengamat politik Emrus Sihombing menyarankan Menteri BUMN Erick Thohir dan Adian Napitupulu bertemu membahas persoalan rekrutmen komisaris dan direksi BUMN.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Kata Erick Thohir Soal Kans Naturalisasi Emil Audero
- Darmizal Apresiasi Langkah Erick Thohir Mentransformasi Sepak Bola Nasional
- Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Erick Thohir: Berikan yang Terbaik, Percaya Kita Bisa Bangkit
- Erick Thohir Masuk Ruang Ganti Timnas Indonesia, Tegang
- Heboh Pernyataan Erick Thohir & Aksi Bang Jay setelah Indonesia Kalah Tebal, Manajer Merespons
- Puluhan Perusahaan Raih BUMN Branding & Marketing Awards 2024