Bang Martin Kerahkan Tim MMC Membagikan Bantuan untuk Korban Gempa Tapanuli Utara

“Semoga masyarakat di Tapanuli Utara dan sekitarnya, yang menjadi korban gempa bumi kemarin diberi kekuatan dan ketabahan," ujar wakil ketua Komisi VI DPR iru.
Dia juga mengingatkan masyarakat untuk selalu waspada terhadap kemungkinan gempa susulan.
Berdasarkan laporan dari BMKG, Tapanuli Utara merupakan daerah rawan aktivitas pergeseran Sesar Besar yang merupakan penyebab gempa bumi.
Ketua DPD Partai NasDem Tapanuli Utara Fatimah Hutabarat menyebut bantuan tersebut bentuk kepedulian Martin Manurung terhadap korban gempa Tapanuli Utara.
Sementara itu, Kepala Desa Simorangkir Habinsaran, Kecamatan Siatas Barita, Hardi Saut Simorangkir menyampaikan terima kasih atas bantuan sembako untuk warganya itu.
"Kami berterima kasih kepada Pak Martin Manurung yang peduli kepada masyarakat yang terkena gempa di Tapanuli Utara," ujar kata Hardi. (fat/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Anggota DPR RI Martin Manurung mengerahkan tim MMC menyalurkan bantuan untuk korban gempa Tapanuli Utara, MInggu (2/10).
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
- Bamsoet Prihatin Muruah Pengadilan Rusak Akibat Rentetan Kasus Melibatkan Hakim
- Sarmuji: Golkar Pastikan Hadir Jika Pemerintah Ajak Diskusi Soal RUU Perampasan Aset
- Gempa Bumi M 5,8 Mengguncang Filipina Rabu Pagi
- Prabowo Ingin Hapus Kuota Impor, Riyono Komisi IV: Demi Memberikan Ruang Keadilan
- Hakim Terseret Kasus Suap, Legislator Minta MA Membenahi Sistem Promosi Jabatan
- Eksistensi Suap Hakim, Mafia Hukum dan Peradilan di Indonesia: Penyakit Kronik dan Upaya Penanggulangannya