Bang Ridwan Sebut Ahok Tak Tahu Aturan, Perlu Sekolah Lagi
Kamis, 17 September 2020 – 17:00 WIB

Basuki Tjahaja Purnama. Foto: Ricardo/JPNN.com
Dari situ, Ridwan merasa heran, Ahok membongkar kebobrokan Pertamina ke publik.
Sebagai komisaris, Ahok sebenarnya bisa mencegah kebobrokan itu terjadi.
"Jadi apa yang dikatakan Ahok itu dia harus bertanggung jawab. Jadi yang dia ucapkan itu, istilahnya menepuk air kena muka sendiri," beber dia.
Sebelumnya, Komisaris Utama PT Pertamina (Persero) Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok baru-baru ini mengungkapkan kebobrokan Pertamina, dalam sebuah video berdurasi 6 menit yang diunggah akun YouTube POIN.
Video itu diunggah pada Senin, 14 September 2020 lalu. Pernyataan Ahok itu kini menuai pro dan kontra di tanah air, karena dia sendiri adalah komisaris utama dari Pertamina. (ast/jpnn)
Ridwan Hisjam menilai Ahok tidak tahu aturan sehingga membongkar kebobrokan Pertamina ke publik.
Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Keren! Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan
- Pelita Air dan Elnusa Berkolaborasi dalam Penyediaan Layanan Penerbangan Korporasi
- PertaLife Insurance Bukukan Premi Rp 1,25 Triliun, Kinerja Terbaik Sepanjang Sejarah
- Pertamina Fasilitasi Sertifikasi Ribuan UMKM Rumah BUMN Selama Januari-Maret 2025
- Poo Cendana
- Pinang Jordan Thompson, Jakarta Pertamina Enduro Pasang Target Gelar di Proliga 2025