Bang Ruhut Sebut Adik Ipar Bu Ani Berotak Kodok

“Bilang aja Agus otaknya jangan kayak kodok. Gitu aja kok susah-susah," pungkas legislator asal Medan itu.
Sebelumnya Agus Hermanto menyatakan, Komwas telah memutuskan Ruhut melakukan pelanggaran dengan kategori berat karena menentang kebijakan partai pimpinan Susilo Bambang Yudhoyono itu dalam pilkada DKI Jakarta.
Menurut Agus, Komwas PD telah memanggil Ruhut. Ternyata, anggota Komisi III DPR itu sudah pernah mendapat sanksi ringan dari PD.
"Pak Ruhut sudah diperiksa Komwas. Akhirnya Komwas memutuskan sanksi berat, karena dulu pernah diberi sanksi ringan," kata Agus yang juga adik ipar Ani Yudhoyono itu.
Seperti diketahui, PD telah mengusung duet Agus Harimurti Yudhoyono-Sylviana Murni dalam pilkada DKI.
Namun, Ruhut yang juga ketua bidang politik, hukum dan keamanan PD itu justru tak mau mendukung Agus yang juga putra SBY. Politikus nyentrik itu justru secara terbuka memilih mendukung Basuki T Purnama alias Ahok.(dna/JPG)
JAKARTA - Politikus Partai Demokrat (PD) Ruhut Sitompul langsung bereaksi menanggapi pernyataan wakil ketua dewan pembina partainya Agus Hermanto
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?