Bang Saleh Dorong Vaksin Covid-19 Made in Indonesia Bisa Segera Digunakan
Selasa, 23 November 2021 – 20:26 WIB
Anggota Komisi IX DPR Saleh Partaonan Daulay mendorong agar vaksin Covid-19 made in Indonesia bisa segera digunakan. Foto: Ricardo/JPNN.com
Saleh juga meyakini langkah tersebut akan mendongkrak capaian vaksinasi, karena masyarakat lebih antusias memakai vaksin produk dalam negeri.
Bahkan Presiden Jokowi juga sangat berpihak pada penggunaan produk dalam negeri.
"Karena itu, semua jajaran pemerintahan harus mendukung keberpihakan tersebut," tegasnya.
Dia menambahkan, jika selama ini pemerintah masih menggunakan vaksin dari luar, sifatnya kedaruratan saja.
"Kalau sudah bisa produksi sendiri, tentu lebih baik memakai produk sendiri," pungkas Bang Saleh, sapaan akrabnya. (mrk/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Anggota Komisi IX DPR Saleh Partaonan Daulay atau akrab disapa Bang Saleh menilai penggunaan vaksin made in Indonesia jauh lebih baik
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Ini Respons Dasco atas Kebijakan Trump soal Tarif Impor
- Komitmen BPOM Soal Pengawasan Produk Kosmetik yang Beredar di Masyarakat
- Komisi VI DPR Sidak Jasa Marga, Pastikan Kesiapan Arus Mudik Lebaran 2025
- BPOM Bantah Isu di Medsos soal Produk Ratansha Gunakan Merkuri
- Misbakhun Buka-bukaan Data demi Yakinkan Pelaku Pasar di Bursa
- Aksi Tolak RUU TNI Masih Berlangsung, Sejumlah Pedemo Dibawa Sukarelawan Medis