Bang Saleh Dorong Vaksin Covid-19 Made in Indonesia Bisa Segera Digunakan
Selasa, 23 November 2021 – 20:26 WIB
Saleh juga meyakini langkah tersebut akan mendongkrak capaian vaksinasi, karena masyarakat lebih antusias memakai vaksin produk dalam negeri.
Bahkan Presiden Jokowi juga sangat berpihak pada penggunaan produk dalam negeri.
"Karena itu, semua jajaran pemerintahan harus mendukung keberpihakan tersebut," tegasnya.
Dia menambahkan, jika selama ini pemerintah masih menggunakan vaksin dari luar, sifatnya kedaruratan saja.
"Kalau sudah bisa produksi sendiri, tentu lebih baik memakai produk sendiri," pungkas Bang Saleh, sapaan akrabnya. (mrk/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Anggota Komisi IX DPR Saleh Partaonan Daulay atau akrab disapa Bang Saleh menilai penggunaan vaksin made in Indonesia jauh lebih baik
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- DPR Dukung Penuh Menko Polkam Lindungi Pelajar dari Judi Online
- Kata Pakar soal BPA pada Galon Polikarbonat, Mitos atau Fakta?
- Cucun Hadiri Kolaborasi Medsos DPR RI dengan Masyarakat Digital di Lembang
- SHP Pemprov Bali Belum Dicoret dari Daftar Aset, Wayan Sudirta DPR Minta Penjabat Gubernur Taati Hukum
- Melly Goeslaw: Revisi UU Hak Cipta Solusi Hadapi Kemajuan Platform Digital
- Komisi III DPR Menghadapi Dilema dalam Memilih Pimpinan dan Dewas KPK, Apa Itu?