Bang Trimedya Heran, Bagaimana Bisa Peraih Adhi Makayasa Ikut Diperiksa Soal Etik
Rabu, 24 Agustus 2022 – 18:41 WIB

Wakil Ketua Komisi III DPR RI Trimedya Panjaitan. Foto: Humas DPR
Dia mengaku ingin tahu alasan peraih Adhi Makayasa sampai terseret dugaan pelanggaran etik di kasus penembakan Brigadir J.
"Ada seorang Adhi Makayasa yang termasuk dan apa peran dia. Kan, enggak gampang orang jadi Adhi Makayasa," ujar Trimedya. (ast/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Trimedya menganggap Jenderal Sigit perlu mengungkap nama 97 anggota Polri yang diperiksa.
Redaktur : Fathan Sinaga
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Dittipidsiber Bareskrim Turun Tangan Usut Gangguan Sistem Bank DKI
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!
- Dugaan Penyiksaan Pemain Sirkus OCI, Komnas HAM Ungkap Fakta Ini
- Ridwan Kamil Melaporkan Lisa Mariana ke Bareskrim
- Kapolri Jenderal Listyo Membuka Orientasi XII HIKMAHBUDHI, Candra Aditiya Nugraha: Ini Kegiatan Berskala Nasional