Bangga Namanya Tercantum di Komik Amerika
Senin, 22 April 2013 – 00:12 WIB
Setelah menerima pekerjaan Ario, DC menelitidanmelakukanbeberapaperbaikansebelum dikirimlagikeArio. Gambarsetengahjadiitulalu disempurnakan lagi oleh Ario. Begitu selesai, gambar langsung dikirim kembali ke DC melalui Tomasson.
’’Tugas saya hanya menggambar. Saya tidak tahu siapa yang mewarnai,’’ lanjutnya.
Setiap bagian dikerjakan oleh orang yang berbeda dari seluruh penjuru dunia. Karena itu, bisa saja yang mewarnai gambar Ario adalah orang di Jepang. Ario baru mengetahui hasilnya saat komik tersebut sudah jadi.
Karena Ario merupakan salah seorang penciller, DC mengirimkan komik yang sudah jadi ke alamat rumahnya tahun lalu. Tidak terbayang betapa bangganya Ario melihat namanya ada di komik tersebut. Sepuluh tahun lalu, membuat komik untuk DC Comics adalah mimpibagiArio. Namun, suatuhari, perusahaan yang melahirkan tokoh Superman, Batman, dan Wonder Woman itu mengirim sebuah komik untuk Ario. Komik hasil karyanya.
KOMIKUS Indonesia yang mampu menembus DC Comics, perusahaan komik terbesar di Amerika Serikat, tergolong langka. Ario Anindito merupakan satu di
BERITA TERKAIT
- Eling Lan Waspada, Pameran Butet di Bali untuk Peringatkan Melik Nggendong Lali
- Grebeg Mulud Sekaten, Tradisi yang Diyakini Menambah Usia dan Menolak Bala
- AKBP Condro Sasongko, Polisi Jenaka di Tanah Jawara
- MP21 Freeport, Mengubah Lahan Gersang Limbah Tambang Menjadi Gesang
- Sekolah Asrama Taruna Papua, Ikhtiar Mendidik Anak-anak dari Suku Terpencil Menembus Garis Batas
- Kolonel Zainal Khairul: Pak Prabowo Satuan Khusus, Saya Infanteri dari 408