Bangga Namanya Tercantum di Komik Amerika

Bangga Namanya Tercantum di Komik Amerika
KREATIF: Ario Anindito sedang berproses kreatif studionya. Foto: DOK PRIBADI FOR JAWA POS/JPNN
Sang agen mengurusi segala pekerjaan Ario di Eropa. KaryaAriomemangtidakhanyadiminati DC Comics. Sejumlah penerbitan komik di Eropa juga tertarik menggunakan jasanya. Ario lalu bercerita soal keterlibatannya dalam komik terbitan Prancis.

Saat dikirimi naskah, dia sempat bingung. Sebab, naskahnyaditulisdalambahasa Prancis. Otomatis, dia harus menerjemahkan naskah itu lebih dulu. Sudah ada beberapa komik terbitan Prancis yang merupakan hasil karyanya.

’’Tapi, sampai sekarang saya tidak pernah dikirimi komiknya,’’ lanjutnya lantas tertawa.

Melalui agennya itu, pria berkepala plontos tersebut juga sempat ditawari membuat komik keluaran Walt Disney. Salah satunya, film Wreck it Ralph produksi Walt Disney Pictures yang kemudian komiknya dibuat. ’’Saya sempat diminta membuat komiknya,’’ ucapnya.

KOMIKUS Indonesia yang mampu menembus DC Comics, perusahaan komik terbesar di Amerika Serikat, tergolong langka. Ario Anindito merupakan satu di

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News