Banggar DPR: Pemerintah Harus Persiapkan Tameng APBN
Selasa, 17 Maret 2020 – 22:07 WIB
Said menambahkan, bila pada triwulan kedua nanti indikator makro tidak menggembirakan, dia menyarankan pemerintah segera mengajukan perubahan APBN. "Ini semata-mata untuk menyehatkan kondisi perekonomian kita," tandasnya.(fat/jpnn)
Said mendukung kebijakan Kemenko Perekonomian yang telah mengeluarkan kebijakan stimulus ekonomi kedua, berupa stimulus pada subsidi dan keringanan pajak penghasilan (PPh) sektor tertentu selama enam bulan ke depan.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- DPR Ingatkan Kesbangpol Batam Seusai Buat Surat Edaran Pengumpulan Data C1
- Wayan Sudirta Soroti Sejumlah Persoalan di Institusi Polri Termasuk Kasus Penembakan Anggota Paskibraka di Semarang
- Melawan Kriminalisasi Berbau Politik di Pilkada 2024
- WPC dan GPA Serukan kepada Pemerintah untuk Turut Mengakhiri Polusi Plastik
- Usut Tuntas Kasus Penembakan Polisi di Solok Selatan: Menunggu Implementasi Revolusi Mental Polri
- DPR Dukung Penuh Menko Polkam Lindungi Pelajar dari Judi Online