Bangkai Nomad Mulai Dievakuasi
Kamis, 10 September 2009 – 08:44 WIB
Di Tarakan, lanjut Harahap, bangkai kapal akan disimpan di Makolanal Tarakan untuk proses penyidikan selanjutnya. “Untuk proses penyidikan, diserahkan kepada tim yang ditunjuk,” ujarnya.Meski begitu, Harahap pun belum dapat memastikan penyebab jatuhnya pesawat. “Saya tidak berani mengatakan penyebab utamanya apa sebelum tim yang melakukan penyidikan selesai melaksanakan tugasnya,” tegasnya. (ddq)
Baca Juga:
TARAKAN - Hari ini tim TNI AL yang khusus didatangkan dari Surabaya akan melakukan evakuasi bangkai pesawat Nomad (N22) P 837 yang jatuh di lokasi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kasus SPPD Fiktif, Polda Riau Sita Rumah Diduga Milik Bang Uun
- Digikomfest 2024 Dorong Keterbukaan Informasi Publik Perangkat Daerah
- Kapolres Banyuasin Membagikan Makanan Bergizi Gratis untuk Siswa SDN 13 Air Kumbang
- Camat Diminta Lebih Peka Atasi Isu Wilayah dan Penyusunan Anggaran
- Tanah Longsor di Padang Lawas, 4 Orang Meninggal Dunia
- Irjen Andi Rian Kerahkan 1.471 Personel Kawal Pemungutan Suara Pilkada 2024 di Sumsel