Bangkok Kebanjiran, Berkah Industri Dalam Negeri
Selasa, 01 November 2011 – 13:45 WIB

Bangkok Kebanjiran, Berkah Industri Dalam Negeri
Namun, peluang pengembangan sektor otomotif dan elektronik tersebut, masih menemui kendala klasik, yakni terbatasnya infrastruktur pendukung. Salah satu cara menyiasatinya, kata Hidayat, aktivitasnya dikonsentrasikan di satu tempat. "Infrastruktur yang lumayan memadai terdapat di daerah Karawang, Jawa Barat. Sektor ini akan kita fokuskan di sana, mulai dari Cibitung hingga Karawang," terangnya.
Baca Juga:
Untuk memuluskan hal tersebut, pemerintah akan bekerja sama dengan investor agar tidak semata bergantung pada APBN. Sebab, jika berharap gelontoran dana APBN, akan membutuhkan waktu hingga sepuluh tahun.
"Saat ini saya sedang memikirkan pembangunan pelabuhan di Karawang sebagai salah satu penopang. Sebab, pelabuhan Tanjung Priuk diperkirakan akan overload dalam beberapa tahun ke depan," tutup Hidayat. (dwi)
JAKARTA - Bencana banjir yang melanda Negeri Gajah Putih, Thailand, akhir-akhir ini turut membuka peluang bisnis otomotif dan elektronik di Tanah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Porang Jadi Andalan Baru Sidrap, Ekspornya Sampai Eropa
- Krakatau Steel Genjot Produksi Baja Tahan Gempa
- Membaca Ulang Arah Industri Baja Nasional Lewat Kasus Inggris
- Hari Ini Pemprov DKI Gratiskan Tarif Transjakarta Khusus Untuk Perempuan
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional