Bangsa Kuli
Oleh: Dhimam Abror Djuraid
Bung Karno akan murka kalau bisa bangkit dari kuburan.
Pada pesta olahraga Asian Games 1962 di Jakarta, Bung Karno dengan tegas menolak keikutsertaan atlet Israel.
Sikap politik Israel yang menjajah Palestina membuat Bung Karno bersikap tegas menolak atlet Israel.
Bung Karno juga melarang tim sepak bola Indonesia bertanding melawan Israel dalam kualifikasi Piala Dunia 1958.
Sikap tegas Bung Karno itu membuat kesempatan Indonesia untuk tampil di Piala Dunia terlepas.
Bung Karno tidak peduli.
Baginya harga diri sebagai bangsa yang merdeka dan konsistensi menentang penjajahan jauh lebih bermartabat daripada tampil di Piala Dunia.
Enam puluh tahun sejak peristiwa itu terjadi, sekarang kita menghadapi problem yang sama, dan kita bersikap lembek terhadap Israel.
Jangan-jangan, Indonesia terkena kutukan Bung Karno menjadi bangsa kuli di tengah bangsa-bangsa dunia.
- Seusai Minyak Goreng, Harga Cabai Rawit hingga Bawang Merah Naik
- Harga Minyakita Tak Naik di Semua Daerah, Ah Masa?
- Mendag Klaim Harga Minyakita Bakal Turun Pekan Ini
- Kemlu RI Berharap PM Israel Benjamin Netanyahu Segera Ditangkap
- Dunia Hari Ini: Tanggapan Israel Soal Surat Perintah Penangkapan PM Netanyahu
- Gaza Menderita, Otoritas Palestina Tolak Rencana Israel Terkait Penyaluran Bantuan