Bangun Jembatan Dengan Tenaga Kerja Asing
Sabtu, 25 Mei 2013 – 11:45 WIB

Bangun Jembatan Dengan Tenaga Kerja Asing
PONTIANAK - Kepala Dinas Pekerjaan Umum Provinsi Kalimantan Barat, Jakius Sinyor mengatakan perkembangan pembangunan Jembatan Tayan cukup baik, bahkan diatas rencana yang ada. Jembatan tersebut dibangun dengan biaya sekira Rp900 miliar. Diperkirakan pembangunan selesai pada akhir 2014. ”Untuk rangka sudah dilelang di China. Rangka berasal dari sana,” ungkap Jakius.
”Saat ini sudah memasang casing yang jaraknya 200 meter. Nanti pengecoran,” ujar Jakius di kantornya, baru-baru ini.
Baca Juga:
Jakius menjelaskan Jembatan Tayan memiliki panjang bentangan mencapai 1.420 meter. Jembatan ini melintasi Sungai Kapuas, Kabupaten Sanggau dan akan menjadi jembatan terpanjang di Kalimantan.
Baca Juga:
PONTIANAK - Kepala Dinas Pekerjaan Umum Provinsi Kalimantan Barat, Jakius Sinyor mengatakan perkembangan pembangunan Jembatan Tayan cukup baik, bahkan
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki