Bangun Kota Maja Butuh Dana Rp 150 Triliun

Bangun Kota Maja Butuh Dana Rp 150 Triliun
Bangun Kota Maja Butuh Dana Rp 150 Triliun
"Besarnya kebutuhan dana ini, membuat pemerintah harus menggandeng para pengusaha serta investor baik dari dalam maupun luar negeri serta mekanisme public private partnership (PPP). Kemenpera juga membuka peluang kepada Metallurgical Corporation of China Ltd (MCC) dan Perum Perumnas untuk mengembangkan dan membangun perumahan di kawasan tersebut," bebernya.

Keterlibatan Perum Perumnas dan MCC ini karena semakin sempitnya lahan perumahan di daerah perkotaan dan harganya cukup mahal. "Di kota Maja ini nantinya akan dibangun sejumlah pusat-pusat industri dan pelabuhan baru," cetusnya.

Dia memperkirakan di kota Maja ini dapat menghidupi sekitar 2,5 juta penduduk baru dan menjadi kota industri di masa akan datang. "Infrastruktur skala kota baru yang ada saat ini adalah adanya jalan tol Jakarta-Merak dan pembangunan rel kereta api double track,” terangnya. (Esy/jpnn)

JAKARTA-Pemerintah Indonesia membutuhkan dana sekitar USD 15 miliar atau sekitar  Rp 150 triliun untuk membangun kota baru Maja.  Untuk


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News