Bangun Proyek Mustika Park Place, Mustika Land Kerja Sama dengan 99 Group

Bangun Proyek Mustika Park Place, Mustika Land Kerja Sama dengan 99 Group
Deputy CEO 99 Group Indonesia Wasudewan (kanan) dan Direktur Utama Mustika Land David Sudjana (kiri) saat sesi penandatanganan kerja sama antara 99 Group dan Mustika Park Place.

David Sudjana menyampaikan pihaknya optimis bisa meningkatkan hasil penjual dengan kerja sama ini.

Baca Juga: Aiptu Yudo & 4 Rekannya Dipecat, Kapolda: Mereka Sudah Tidak Layak Jadi Anggota Polri

"Kami berharap dengan kerja sama ini dapat mendatangkan keuntungan untuk konsumen dalam memilih rumah idamannya, sehingga mereka bisa mendapatkan informasi yang komprehensif dalam produk maupun pilihan pembiayaan," jelas David. (mcr9/jpnn)

Perusahaan 99 Group yang menjadi induk Rumah123.com dan 99.co menjalin kerja sama pengembang Mustika Land dalam proyek Mustika Park Place.


Redaktur : Budi
Reporter : Dea Hardianingsih

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News