Bangun Sains dan Teknologi, Ganjar-Mahfud Akan Kumpulkan Ilmuwan

"Yang akan dibangun misal karantina produktif dengan mengumpulkan orang-orang yang menguasai teknologi atau ilmuwan. Itu dari sisi SDM. Karena itu keberlangsungan harus terukur. Dari sisi SDM harus ada peningkatan," kata Cak Nanto.
Beberapa waktu lalu, Deputi Politik 5.0 TPN Ganjar-Mahfud, Andi Widjajanto mengatakan paslon tersebut akan melipatgandakan anggaran riset dan inovasi.
Lalu, mendorong sinergi pendanaan pemerintah dan swasta melalui efisiensi pagu anggaran dan penyederhanaan regulasi pendanaan filantropi maupun insentif pajak atau subsidi bagi swasta.
Kemudian, membangun ekosistem riset dan inovasi dengan optimalisasi pemanfaatan hasil riset dan inovasi dalam negeri untuk penyusunan kebijakan dan industrialisasi. (flo/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Ganjar-Mahfud ingin memperkuat apa yang sudah pemerintahan Joko Widodo lakukan selama ini.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Semangati Hasto, Ganjar Hadir di Pengadilan Tipikor
- Prabowo: Danantara Akan jadi Salah Satu Pengelola Dana Kekayaan Negara Terbesar di Dunia
- Mahfud MD Bilang Begini soal Lagu Band Sukatani yang Menyentil Polisi
- Mahfud Soroti RUU Kejaksaan: Enggak Bisa Jaksa Salah Harus Minta Izin Jaksa Agung
- Vonis Harvey Moeis Diperberat, Mahfud Md Sanjung Kejaksaan, Bravo
- Soal Pagar Laut, Mahfud Md Desak Kejagung Sampai Polri Buka Pengusutan