Bangun Tol Trans Sumatera Butuh Konsorium BUMN Kuat
Jumat, 03 Mei 2013 – 14:04 WIB

Bangun Tol Trans Sumatera Butuh Konsorium BUMN Kuat
JAKARTA - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan mengatakan beberapa ruas proyek pembangunan tol Trans Sumatera sudah ditenderkan. "Tol Trans Sumatera harus punya infrastruktur yang bagus, karena ekonominya baik di sana, belajar dari (tol) Bali, pelindo dan lain-lain," tutur Dahlan.
"Beberapa ruas sudah ditenderkan dan gak ada peminatnya, karena secara finansial tidak layak," ujar Dahlan di kantornya, Jalan Merdeka Selatan, Jakarta, Jumat (3/5).
Baca Juga:
Untuk membangun jalan tol sepanjang 2.700 km itu, kata Dahlan, dibutuhkan konsorium BUMN yang kuat dan baik, seperti PT Hutama Karya (Persero).
Baca Juga:
JAKARTA - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan mengatakan beberapa ruas proyek pembangunan tol Trans Sumatera sudah ditenderkan.
BERITA TERKAIT
- Setelah Stabil, Harga Emas Antam Hari Ini 21 April 2025 Naik Lagi
- Harga Emas Antam Hari Ini 21 April 2025, juga UBS dan Galeri24
- Porang Jadi Andalan Baru Sidrap, Ekspornya Sampai Eropa
- Krakatau Steel Genjot Produksi Baja Tahan Gempa
- Membaca Ulang Arah Industri Baja Nasional Lewat Kasus Inggris
- Hari Ini Pemprov DKI Gratiskan Tarif Transjakarta Khusus Untuk Perempuan