Banjir 3 RT di Jaktim Sudah Seminggu, Sudin SDA Lakukan Ini

Banjir 3 RT di Jaktim Sudah Seminggu, Sudin SDA Lakukan Ini
Situasi banjir yang menggenang wilayah RT 015, RW 07, Kelurahan Pondok Bambu, Duren Sawit, Jakarta Timur, Selasa (15/3). Foto: Dean Pahrevi/JPNN.com

Sejumlah alat penyedot air dari Suku Dinas Sumber Daya Air (SDA) Jakarta Timur beroperasi menyedot banjir.

Adapun banjir timbul karena saluran sepanjang 40 meter yang mengalirkan air dari embung ke Banjir Kanal Timur (BKT) longsor.

Saluran yang longsor itu membuat air mengalir ke permukiman warga. (cr1/jpnn)


Pemprov DKI mulai menangani banjir yang terjadi di Kelurahan Pondok Bambu. Hari ini, banjir ditargetkan rampung.


Redaktur : Fathan Sinaga
Reporter : Dean Pahrevi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News