Banjir Bandang di Kotabaru, 3 Tewas, 3 Hilang
Sabtu, 03 Maret 2012 – 22:54 WIB

Banjir Bandang di Kotabaru, 3 Tewas, 3 Hilang
Selain anak-anak yang terseret air bah, banjir bandang ini juga menghanyutkan Wawan, salah seorang petugas Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Kotabaru. Wawan dinyatakan hilang terbawa arus Sungai Baharu saat akan menyelamatkan korban.
Baca Juga:
Sutopo menjelaskan banjir ini mencapai ketinggian 1 meter yang mengakibatkan meluapnya beberapa sungai seperti Sungai Baharu, Sungai Teluk Gadang. "Sejak sore tadi BPBD Kabupaten Kotabaru bersama SAR Gabungan dari Basarnas, Tagana, TNI, Polri dan masyarakat melakukan pencarian dan evakuasi korban. Pendataan masih terus dilakukan. Pencarian akan dilanjutkan, Minggu (4/3) besok pagi," pungkas Sutopo. (awa/jpnn)
JAKARTA - Hujan deras selama 4 jam telah menyebabkan Sungai Baharu meluap dan menimbulkan banjir bandang pada Sabtu (3/3) pukul 15.00 Wita di Kabupaten
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku