Banjir Bandung Sebabkan Kerugian Rp 16 Miliar
Rabu, 26 Oktober 2016 – 09:55 WIB
Nana mengakui, evakuasi lamban karena alat berat yang digunakan tidak sebanding dengan bobot mobil di dasar sungai yang sudah dipenuhi batu dan pasir.
"Beratnya mencapai 2,5 ton sedangkan kapasitas dua alat berat kami kurang lebih hanya 1 ton," tandasnya.
Proses evakuasi mobil itu juga mengundang perhatian ratusan warga. Mereka berduyun-duyun datang untuk menonton prosesi pengangkatan mobil itu.
Akibatnya, kemacetan di Jalan Pasir Koja Kota Bandung hinga kurang lebih lima kilometer panjangnya tak terbendung. (arh/dil/jpnn)
BANDUNG – Derasnya air yang menerjang kawasan Pasteur kemarin, membuat banyak warga tak sempat menyelamatkan harta bendanya. Terjangan banjir
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pakar Minta PAM JAYA Perbanyak Reservoir Komunal
- Sambut Musim Tanam 2025, Pupuk Indonesia Pastikan Pupuk Bersubsidi Tersedia di Sultra
- Promo Akhir Tahun, KAI Daop 8 Surabaya Beri Diskon Tiket untuk 4 Perjalanan Kereta Jarak Jauh
- Pesan Irjen Hadi kepada Personel Polda NTB: Jauhi Perbuatan Tercela yang Dapat Menodai Institusi
- Kebakaran Melanda Tempat Penitipan Sepeda Motor di Kudus, Kerugian Ratusan Juta Rupiah
- Kasus Perselingkuhan Suami Disetop Polisi, Istri Pejabat OKU Selatan Minta Keadilan