Banjir Besar Melanda Kalbar, 58 Desa Terendam Air, Gelap!
Selasa, 14 Juli 2020 – 22:45 WIB

Banjir di Sintang, Kalimantan Barat. Foto: antara
"Kasihan kalau mereka harus nginap di lanting yang dikasih terpal," katanya saat meninjau lanting Keluarga Anselmus Sulaiman yang juga merupakan korban banjir. (antara/jpnn)
Selain Sulawesi Selatan, banjir juga melanda warga enam kecamatan dan 58 desa di Sintang, Kalimantan Barat.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha