Banjir Dana Asing Tak Akan Dibatasi
Senin, 04 Oktober 2010 – 01:51 WIB
Menurut Rahmat, dengan masuk ke emerging market, investor bisa memperoleh yield atau imbal hasil investasi yang lebih tinggi dibandingkan negara-negara maju yang masih dalam bayang-bayang krisis. "Apalagi, Rupiah juga cenderung menguat sehingga menjadi daya tarik. Sebab, kalau investasi ke sini dalam bentuk Rupiah dan Rupiah menguat, maka keuntungan akan optimal," paparnya. (Owi)
JAKARTA - Dana asing terus membanjiri sistem keuangan Indonesia. Sepertinya, tren ini akan terus berlanjut. Dirjen Pengelolaan Utang Kementerian
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- ASDP Maksimalkan Layanan Penyeberangan Prima pada Libur Nataru
- Tol Palembang-Betung Ditargetkan Rampung pada 2026
- Layanan SIM Keliling Hari Ini, Ada 2 Gerai, Cek di Sini Lokasinya
- Lewat Cara ini, PLN IP Siap Raih Peluang di Pasar Global
- KAI Group Angkut 22,9 Juta Penumpang saat Liburan Nataru 2024-2025
- Kadin Indonesia Mengapresiasi Pemerintah yang Mendengar Masukan Masyarakat Terkait PPN 12 Persen