Banjir di Kapuas Hulu Makin Meluas, BPBD Imbau Warga Waspada
Jumat, 14 Januari 2022 – 23:19 WIB
Di Kecamatan Bika, banjir merendam Desa Jongkong Manday dan Desa Jelemuk.
"Aktivitas masyarakat di sejumlah desa mulai terganggu, hal tersebut dikarenakan sejumlah akses jalan terputus," ungkapnya.
Gunawan menyampaikan saat ini debit air dilaporkan masih naik.
"Kami terus melakukan monitoring dan mengimbau kepada masyarakat untuk waspada," kata Gunawan. (antara/jpnn)
BPBD mengimbau warga waspada seiring banjir di Kapuas Hulu yang makin meluas ke empat kecamatan
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Jasad Pria Lansia Ditemukan Tersangkut di Bendungan PLTA Ubrug Sukabumi
- Ratusan Kepala Keluarga Terdampak Banjir di Kota Bengkulu
- Banjir Rob Setinggi 40 Sentimeter Merendam Satu RT di Wilayah Jakarta Utara
- Banjir Merendam Ratusan Rumah Warga di Poso Sulteng
- El Rumi Soroti Masalah Jakarta, Mulai Kabel Berantakan hingga Banjir
- BPBD Minta Warga yang Terdampak Pergerakan Tanah di Cianjur Segera Mengungsi