Banjir di Konawe, 15 Kecamatan Masih Terendam
Jumat, 19 Juli 2013 – 17:58 WIB
Menurut Parinringi, Bupati Konawe Kery Saiful Konggoasa dan tim dari Pemprov sudah turun meninjau lokasi itu. "Kemungkinan akan ada bantuan dari pusat untuk lokasi-lokasi terparah yang terkena banjir,” katanya.
Baca Juga:
Sampai saat ini, Posko Komando Tanggap Darurat Bencana (KTDB) masih terus mendistribusikan bantuan makanan dan minuman ke lokasi-lokasi banjir. Sejumlah bantuan juga sudah mulai berdatangan, seperti dari PT. Tani Prima Makmur yang menyumbang 1,25 ton beras dan 100 dos mie instan. (m2/awa/jpnn)
UNAAHA - Sebagian wilayah Kabupaten Konawe masih terendam banjir. Beberapa lokasi digenangi air sejak puncak bencapa Selasa (16/7) lalu. Bahkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Jadi Tersangka Korupsi Dana Desa, Oknum Kades di Jember Ditahan Polisi
- Mengubah Sampah Jadi Pulsa, Begini Caranya
- Dor! Mulyono Ditembak Tim Polda Riau, Dia Bawa Sabu-Sabu Senilai Rp 30 Miliar
- Jalan Utama Penghubung Riau-Sumbar Putus Total, Ini Alternatifnya
- 22 Los Pedagang di Pasar Pelelangan Ikan Sodoha Kendari Terbakar, Penyebab Masih Diselidiki
- Catat ya, PPPK Bukan Sekadar Pengganti Baju Honorer