Banjir di OKU, Kapolda Sumsel Kirim Bantuan untuk Masyarakat
Kamis, 09 Mei 2024 – 12:23 WIB

Pengiriman bantuan sembako untuk masyarakat yang terdampak banjir di Kabupaten OKU, Sumatra Selatan. Foto: Humas Polda Sumsel
Terdata 2 kecamatan dengan 16 kelurahan terdampak banjir, lebih dari 1500 rumah warga terendam banjir dan mengakibatkan putusnya jembatan gantung di Karang Agung serta merendam setidaknya 10 hektare lahan perkebunan dan pertanian. (mcr35/jpnn)
Kapolda Sumsel Irjen Pol Albertus Rachmad Wibowo mengirimkan bantuan sembako untuk masyarakat yang terdampak banjir di Kabupaten Ogan Komering Ulu.
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Cuci Hati
BERITA TERKAIT
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- Oknum Polisi Penganiaya Mantan Pacar di Palembang Dinyatakan Positif Narkoba