Banjir Disertai Longsor di Luwu Sulsel, 14 Warga Meninggal Dunia
Sabtu, 04 Mei 2024 – 10:20 WIB
Dari jumlah total itu, ada 103 unit rumah di antaranya mengalami rusak berat, 42 unit rumah hanyut, merusak empat titik ruas jalan satu unit jembatan, termasuk merusak 14 unit kendaraan sepeda motor dan mobil. (antara/jpnn)
BNPB mencatat 14 warga meninggal dunia dalam bencana banjir disertai tanah longsor di Kabupaten Luwu, Sulawesi Selatan (Sulsel).
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Tanah Longsor di Padang Lawas, 4 Orang Meninggal Dunia
- 2 Rumah Warga di Trenggalek Rusak Parah Diterjang Longsor
- 3 Korban Longsor di Purworejo Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Satu Keluarga di Bruno Purworejo Tertimbun Longsor, 3 Orang Meninggal
- Bocah SD yang Terseret Arus Banjir Ditemukan Tim SAR Gabungan, Begini Kondisinya
- Antisipasi Kenaikan Kasus DBD, Dinkes Sumsel Akan Sebar Larvasida ke Kabupaten Kota