Banjir Menggenangi Sejumlah Wilayah DKI, Ini Daftar Lokasinya
Jumat, 05 Februari 2021 – 10:36 WIB

Kondisi banjir di wilayah Kampung Melayu, Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur, Jumat (5/2) dini hari. Foto: Dokumentasi Kelurahan Kampung Melayu.
4. RW 06, Kelurahan Cawang, Kramat Jati, Jakarta Timur, Ketinggian air 31-70 sentimeter.
5. RW 04, Kelurahan Kampung Melayu, Jatinegara, Jakarta Timur, ketinggian air 71-150 sentimeter.
6. RW 05, Kelurahan Kampung Melayu, Jatinegara, Jakarta Timur, ketinggian air 71-150 sentimeter.
7. RW 07, Kelurahan Kampung Melayu, Jatinegara, Jakarta Timur, ketinggian air 31-70 sentimeter.
8. RW 08, Kelurahan Kampung Melayu, Jatinegara, Jakarta Timur, ketinggian air 31-70 sentimeter.(cr1/jpnn)
Banjir menggenangi sejumlah wilayah di DKI Jakarta hingga Jumat (5/2) pagi, simak selengkapnya.
Redaktur & Reporter : Dean Pahrevi
BERITA TERKAIT
- Pemprov DKI Jakarta Buka Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU
- 2 Desa di Parigi Moutong Terendam Banjir
- Terendam Banjir, Jalintim di Muba Lumpuh Total
- Sejumlah Warga Tangerang yang Terdampak Banjir di 17 Titik Dievakuasi ke Posko Pengungsian
- 115 Rumah Warga di Poso Terendam Banjir
- Hujan Deras, Jalan Soetta - Gedebage Bandung Banjir, Kendaraan Tak Bergerak