Banjir Rendam 7.904 Rumah di Aceh Jaya dan Aceh Barat
Kamis, 16 Juli 2015 – 04:03 WIB

dok jpnn
"BPBD Kabupaten Aceh Jaya bersama dinas teknis terkait, TNI, Polri, PMI, Taganan, RAPI, dan relawan melakukan evakuasi dan penyelamatan warga yang terisolasi oleh banjir," tutur Sutopo.
Sementara, banjir di Aceh Barat menyebabkan enam kecamatan, 26 desa, dan 722 KK (2.078 jiwa) terendam. Tinggi banjir mencapai 50-150 cm. "BPBD bersama unsur terkait melakukan penanganan darurat. Pendataan masih dilakukan," tandas Sutopo. (gil/jpnn)
JAKARTA - Banjir melanda 15 kecamatan di Kabupaten Aceh Jaya dan Aceh Barat. Di Kabupaten Aceh Jaya, banjir terjadi pada Selasa (14/7) pukul 18:00
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gagasan Kapolda Riau untuk Lingkungan Diapresiasi
- Kalah Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung, Pemprov Jabar Bakal Ajukan Banding
- 30 WN Vietnam Ditangkap, 2 Kapal Ikan Ilegal Diamankan di Perairan Indonesia
- Ada Temuan Ulat di Menu MBG, Wali Kota Semarang Bentuk Tim Khusus
- SMB II Palembang Raih Penghargaan Bandara Terbaik di ASQ Awards 2024
- Detik-Detik Penumpang KA Ciremai Terperosok di Rel Stasiun Semarang Poncol