Banjir Rob di Jakut, Jokowi Akui Lalai Lakukan Pengawasan
Senin, 17 Juni 2013 – 12:28 WIB

Banjir Rob di Jakut, Jokowi Akui Lalai Lakukan Pengawasan
Jokowi mengaku telah memerintahkan jajarannya untuk mengatasi masalah tersebut. Ia berharap banjir segera surut sehingga masyarakat Jakarta Utara dapat kembali beraktivitas dengan normal.
Baca Juga:
Mantan Wali Kota Surakarta ini juga berjanji akan terus meningkatkan pengawasan terhadap keberlangsungan program-programnya agar kejadian tersebut tidak terjadi lagi.
"Tiap hari kita kontrol, tiap hari kita manajemen atur," janji Jokowi. (dil/jpnn)
JAKARTA - Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo mengakui bahwa banjir rob yang melanda sebagian wilayah Jakarta Utara (Jakut) dikarenakan kelalaian pihak
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS