Bank Bukopin Syariah Berkomitmen Buka 50 Kantor Baru
Kamis, 26 Februari 2009 – 08:16 WIB

Bank Bukopin Syariah Berkomitmen Buka 50 Kantor Baru
Per akhir Desember 2008, Bank Bukopin Syariah menyalurkan pembiayaan Rp737 miliar atau tumbuh 60,92 persen dibandingkan 2007. Jumlah DPK Rp 598 miliar atau meningkat 67,55 persen dari periode sama tahun lalu.
Baca Juga:
Itu diikuti dengan penurunan rasio pembiayaan bermasalah atau nonperforming financing (NPF) menjadi 1,66 persen dari 2,44 persen pada 2007. Labanya melonjak 105 persen menjadi Rp 16,31 miliar. Tapi, rasio pembiayaan dibandingkan DPK atau financing to deposit ratio (FDR) turun dari 128,88 persen menjadi 123,22 persen akibat kondisi ekonomi yang tidak kondusif sebagai dampak krisis. (aan/dwi)
SURABAYA- Perbankan syariah di tanah air akan terus tumbuh. Bank Bukopin Syariah, misalnya, berkomitmen menambah 50 kantor cabang pembantu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Masyarakat tak Perlu Ragu Bertransaksi Emas Secara Digital di Pegadaian
- Harga Emas Antam Hari Ini Sabtu 19 April 2025: Tetap Stabil di Rp 1,965 Juta Per Gram
- BPKH Catat Kinerja Positif 2024, Indra Gunawan: Lampaui Target Dana Kelolaan
- Update Harga Emas Antam Hari Ini, Sabtu 19 April 2025, Stabil
- Keren! Plywood dan Blockboard Asal Temanggung Rambah Pasar Jepang dan Korea Selatan
- Pelindo Batasi Kontainer yang Masuk ke Pelabuhan Tanjung Priok