Bank BUMN Hapus Kredit Macet Rp 10 T

Bank BUMN Hapus Kredit Macet Rp 10 T
Bank BUMN Hapus Kredit Macet Rp 10 T
Direktur Kepatuhan BRI Lenni Sugihat mnengatakan, sebenarnya total kredit macet BRI hingga akhir 2012 lalu mencapai Rp 24,66 triliun. Namun dari jumlah tersebut, Rp 14,53 triliun diantaranya sudah dilakukan pemulihan.

Dari kredit macet tersisa, plafon hapus tagih mencapai Rp 426,46 miliar. "Sebagian besar yang akan dihapus tagih adalah kredit macet yang debitornya terkena bencana alam," jelasnya.

Terakhir, Bank Tabungan Negara (BTN) mencatat kredit macet sebesar Rp 743,5 miliar dari 51.999 debitor. Direktur Utama BTN Maryono mengatakan, dari jumlah tersebut, plafon hapus tagih disetujui sebesar Rp 115 miliar.

"Sesuai spesifikasi BTN, ini semua terkait kredit perumahan, tidak ada yang terkait BLBI (Bantuan Likuiditas Bank Indonesia)," ucapnya.

JAKARTA - Bank Badan Usaha Milik Negara (BUMN) tengah menyiapkan langkah besar untuk merestrukturisasi tumpukan kredit macet yang menggunung. Selangkah

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News