Bank Indonesia Paparkan 4 Tantangan Generasi Muda
Sabtu, 09 Desember 2017 – 19:55 WIB
“Generasi milenial memiliki memiliki selera, nilai-nilai, serta gelora yang berbeda dari generasi sebelumnya. Oleh karena itu dibutuhkan pendekatan yang berbeda dalam penangannya,” papar dia.
Agusman menambahkan bangsa ini membutuhkan generasi muda yang unggul untuk menjawab tantangan-tantangan tersebut.
“Saya juga berharap agar Generasi Baru Indonesia tidak menjadi generasi instan yang mengagungkan raihan materi dan kekuasaan semata,” pesannya.
Leadership Camp GenBI 2017 dihadiri oleh 440 mahasiswa yang berasal dari 88 PTN. Leadership Camp telah tiga kali dilaksanakan sejak 2015.(chi/jpnn)
Leadership Camp GenBI 2017 dihadiri oleh 440 mahasiswa yang berasal dari 88 PTN. Leadership Camp telah tiga kali dilaksanakan sejak 2015.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai Beri Ruang Pelaku UMKM Promosikan Produknya di Atambua International Expo 2024
- Bank Indonesia Perkuat Sinergi Keuangan Syariah di Tengah Ketidakpastian Ekonomi Global
- BI Dorong Ekosistem Halal Lifestyle untuk Kejar Potensi 2 Miliar Populasi Muslim Global
- Kemendag Apresiasi Rabu Hijrah dan BI atas Suksesnya Young Muslim Leader Forum
- Peradi Jalin Kerja Sama dengan BINS Untuk Beri Pembekalan ke Advokat
- BI Sebut Pedagang Harus Terima Tunai & Non-Tunai, Dirut TDC: Fitur Kuncinya