Bank Jatim Kembangkan Laku Pandai

Pria yang kerap disapa Ferdy tersebut menuturkan, potensi agen di delapan daerah cukup bagus.
Hal itulah yang mendahulukan peluncuran agen di delapan daerah tersebut. Kebutuhan transaksi dan penyimpanan dana dari daerah-daerah itu juga cukup tinggi.
Ferdy pun yakin Bank Jatim dapat memperluas basis sebaran agen ke daerah-daerah lain di Jatim.
Hingga akhir 2016, Bank Jatim menargetkan 120 agen.
Masing-masing agen ditargetkan mampu meraih 1.000 nasabah.
Jika saat ini ada 72 agen Laku Pandai Bank Jatim, total jumlah nasabah seharusnya mencapai 72.000 orang.
Jika perseroan menargetkan 120 agen, total jumlah nasabah mencapai 120.000 orang.
Agen Laku Pandai ditargetkan mampu meningkatkan jumlah dana pihak ketiga (DPK), terutama yang berasal dari produk tabungan.
JAKARTA – Bank Pembangunan Daerah Jawa Timur (Bank Jatim) kemarin (24/11) meluncurkan agen Layanan Keuangan tanpa Kantor dalam Rangka Keuangan
- MIND ID Terima Kunjungan Menteri Perindustrian dan SDM Arab Saudi di Indonesia
- PLN IP Services Kembangkan Bisnis Beyond kWh hingga Kelola 60 Pembangkit
- Lion Parcel Perkenalkan Virtual CEO Pertama di RI, Strategi Baru Jangkau Generasi Muda
- Keren! Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan
- Perjalanan Gemilang 62 Tahun TASPEN: Ini Sederet Inovasi dan Transformasi Layanan
- Sukses Sebelum 30: Eks Pegawai Sukses Merintis Brand Lokal Kingman Bersama Shopee