Bank KB Bukopin Gelar Undian 3 Ribu Tiket Konser SMTOWN Live 2023
Senin, 07 Agustus 2023 – 00:47 WIB
Akun dengan NIK, alamat email, dan nomer telepon yang sama juga tidak bisa melakukan pembelian berulang.
Adapun penjualan tiket presale dimulai Rabu (9/8) pada pukul 14.00 - 23.59 WIB, melalui situs www.smtownjakarta.com
Wakil Direktur Utama Bank KB Bukopin, Robby Mondong mengatakan, presale tiket konser SMTOWN LIVE 2023 merupakan persembahan dari pihaknya kepada para nasabah.
"Ini kami hadirkan sebagai loyalty program untuk nasabah eksisting pemegang kartu kredit Bank KB Bukopin yang selama ini telah mempercayakan berbagai transaksinya melalui Bank KB Bukopin," ujar Robby Mondong dalam keterangannya dikutip Minggu (6/8).
Menjelang konser SMTOWN Live 2023 SMCU Palace @Jakarta, Bank KB Bukopin bakal menggelar undian 3 ribu tiket yang bisa diikuti oleh nasabah baru dan eksisting.
BERITA TERKAIT
- Badai Emas Pegadaian Periode III Masih Berlanjut, Waspada Terhadap Penipuan!
- bank bjb Tawarkan Promo Tabungan dan Diskon Tiket The Papandayan Jazz Fest 2024
- 2NE1 Siap Guncang Jakarta, Tiket Eksklusif Mulai Dijual Besok
- Super Junior Akan Gelar Konser di Jakarta, Ini Kategori dan Harga Tiketnya
- Mulai Dijual Besok, Tiket Konser D.O EXO di Jakarta Dibanderol Sebegini
- Alan Walker Siap Menggelar Konser di Indonesia, Catat Tanggalnya